DISKOMINFO PADANG PARIAMAN BANGUN 150 WEBSITE B...
DISKOMINFO PADANG PARIAMAN BANGUN 150 WEBSITE BADAN PUBLIK PARIKMALINTANG, 30/11/2024_Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Padang Pariaman telah berhasil membangun 150 website untuk mendukung keterbukaan informasi publik di daerah tersebut. Website-website ini mencakup 24 perangkat daerah, 17 kecamatan